Back to Search
Start Over
PENENTUAN LOKASI FASILITAS CROSSDOCK PADA KOTA METROPOLIS DENGAN PENDEKATAN CENTER OF GRAVITY
- Source :
- Teknika: Engineering and Sains Journal, Vol 1, Iss 2, Pp 83-88 (2017)
- Publication Year :
- 2017
- Publisher :
- Universitas Maarif Hasyim Latif, 2017.
-
Abstract
- Untuk memenuhi kebutuhan pasokan barang pada kota metropolis yang padat penduduk, kendaraan angkut besar tidak bisa langsung masuk ke dalam kota, karena adanya batasan kelas jalan. Penentuan lokasi fasilitas cross dock menjadi sangat vital karena akan sangat berpengaruh pada seberapa responsif pasokan barang dari titik pasokan ke semua retail yang ada di dalam kota. Sebagai study kasus, di dalam penelitian ini dilakukan pemilihan lokasi terbaik diantara beberapa alternatif lokasi fasilitas cross dock untuk menyokong kebutuhan logistik retail modern di Surabaya. Berdasarkan Focus Group Discussion (FGD) Didapatkan 4 alternatif lokasi yang bisa digunakan untuk fasilitas cross dock. Dengan menggunakan metode Center of Gravity (CoG) didapatkan Lokasi fasilitas cross dock yang paling kecil cost-nya adalah lokasi alternatif dengan TC : sebesar 43.359,2 yang berada di daerah Surabaya Timur.
Details
- Language :
- Indonesian
- ISSN :
- 25804146 and 25795422
- Volume :
- 1
- Issue :
- 2
- Database :
- Directory of Open Access Journals
- Journal :
- Teknika: Engineering and Sains Journal
- Publication Type :
- Academic Journal
- Accession number :
- edsdoj.4a216fedb434c9fb8ce6b738cf5728d
- Document Type :
- article
- Full Text :
- https://doi.org/10.5281/zenodo.1116473